Zikir Bersama di Posko INIMI: Memohon Keridhaan Allah SWT untuk Barru yang Lebih Baik

    Zikir Bersama di Posko INIMI: Memohon Keridhaan Allah SWT untuk Barru yang Lebih Baik

    BARRU - - Palanro, 21 November 2024, Setelah seharian melakukan kampanye di berbagai titik, Andi Ina Kartika Sari menghadiri acara Zikir Bersama di Posko INIMI, Palanro, Kecamatan Mallusetasi, pada pukul 20.30. 

    Acara ini dihadiri oleh relawan, tokoh masyarakat, dan simpatisan sebagai bentuk refleksi spiritual menjelang hari pemilihan.

    Dalam sambutannya, Andi Ina mengajak semua pihak untuk terus menjaga persatuan dan berdoa agar Barru diberkahi pemimpin yang amanah.

    "Kegiatan ini menjadi momentum untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dan memohon kelancaran dalam perjuangan kita bersama. Semoga niat kita membawa perubahan untuk Barru diridhoi-Nya, " ungkap Andi Ina.

    Acara berlangsung khidmat dan menjadi penutup yang penuh makna dari rangkaian agenda hari ini.

    barru sulsel
    Asridal

    Asridal

    Artikel Sebelumnya

    Suardi Saleh Hadiri Rapat Paripurna DPRD...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Barru Luncurkan Program dan Serahkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Apel Komandan Satuan Jajaran TNI Angkatan Udara 2024, Lanud Sultan Hasanuddin Terima Penghargaan Zona Integritas
    PLH. Sekretaris Daerah Mewakili Bupati Barru Hadiri Launching EKI di Desa Nepo
    Kepala Bakamla RI Pimpin Makan Siang Bergizi Terhadap 2.500 siswa/i sekolah di seluruh Indonesia

    Tags